Kembali

Grebeg Penjalin Desa Wisata Trangsan

Desa Wisata Trangsan yang merupakan basis umkm pelaku usaha mebel rotan di Kabupaten Sukoharjo Solo yang merupakan dampingan PUPUK melalui Project PROSPECT Indonesia, telah sukses menyelenggarakan kegiatan Eco Wisata Grebeg Penjalin dari 1-5. saat ini kembali menyemarakan kegiatan Eco Wisata kembali akan menyelanggarakan kegiatan Eco Wisata Desa Grebeg Penjalin yang ke 6. Ayo Saksikan Kegiatan Grebeg Penjalin yang Ke VI bertempat di Komplek Balai Desa Trangsan, Kecamatan Gatak, Kabupaten Sukoharjo pada tanggal 11-18 Juni 2023. 

Kegiatan ini akan diisi acara yaitu :
• Pagelaran Wayang Kulit
• Lomba Mewarnai
• Donor Darah
• Senam Sehat
• Bazar UMKM dan Mebel Rotan
• Gowes Susur Desa Wisata
• Live Music
• FGD bersama DISKOPUMDAG
• FGD bersama DISPORAPAR

Artikel Lainnya